Erwin Sumampouw Paparkan Potensi Pidana Pelanggaran Netralitas ASN Dalam Pilkada
|
Anggota Bawaslu Sulut Erwin Sumampouw memberikan arahan pada kegiatan Sosialisasi Netralitas ASN, TNI, dan Polri pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati Minahasa Tenggara, bertempat di Hotel Grand Puri, Sabtu (28/9/2024)