Hadiri Rakor KPU Minut, Linu Paparkan Identifikasi Kerawanan Penyusunan Data Pemilih
|
Anggota Bawaslu Provinsi Sulawesi Utara Steffen Linu menjadi narasumber pada kegiatan Rapat Koordinasi Pemetaan TPS untuk Penyusunan dan Pemutakhiran Data Pemilih, Selasa (28/5/2024) siang di Hotel Sutan Raja Minahasa Utara.