IKP Sulut Tertinggi, Kenly: Kita Sediakan Payung Sebelum Hujan
|
"Jadi secara defenitif Indeks Kerawanan Pilkada Ini dimaksudkan sebagai peramalan atau deteksi dini yang disiapkan Bawaslu. Kita sediakan payung sebelum hujan," ungkap Kenly saat memberikan arahan dalam kegiatan Rakor Tindak Lanjut IKP