Kepala Bagian Administrasi Greity Tuturoong mengikuti kegiatan Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Permenpan RB Nomor 6 Tahun 2022 dan Aplikasi E-Kinerja di Lingkungan Bawaslu.
|
Yogyakarta, 26 - 28 Agustus 2022. Bawaslu Provinsi Sulawesi Utara, Kepala Bagian Administrasi Greity Tuturoong mengikuti kegiatan Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Permenpan RB Nomor 6 Tahun 2022 dan Aplikasi E-Kinerja di Lingkungan Bawaslu.