Bawaslu Provinsi Sulawesi Utara menggelar Rapat Inventarisasi dan Sinkronisasi Data Pencegahan Penyelesaian Sengketa Pada Tahapan Verifikasi Administrasi Partai Politik Peserta Pemilu Tahun 2024 di Kantor Bawaslu Provinsi Sulawesi Utara.
Bawaslu Sulut melaksanakan kegiatan Pelatihan Mitigasi Kerawanan Pemilihan Umum yang di ikuti oleh para peserta dari kalangan organisasi pemantau pemilu, organisasi kepemudaan serta lembaga stakeholder terkait.
Bawaslu Provinsi Sulawesi Utara Awaluddin Umbola Anggota Bawaslu Sulawesi Utara Kordiv Penyelesaian Sengketa menghadiri kegiatan Rapat Fasilitasi Penyelesaian Sengketa Proses Pada Tahapan Pendaftaran dan Verifikasi Partai Politik Peserta Pemilu.